Berbisnis camilan sangatlah mudah, karena tidak memerlukan modal yang cukup besar. Tempatnya juga bisa dimana saja dan tidak harus di toko. Keuntungannya juga lumayan banyak dan jenisnya juga bermacam-macam, sehinggan bisa mempengaruhi pelanggan untuk membelinya. Camilan tidak mengenal umur, bukan anak-anak dan remaja saja yang menyukai camilan, orang tua pun juga sangat sering mengkonsumsi makanan ringan. Setiap Orang pasti sangat suka sam yang namanya "Camilan" apalagi kalau waktu luang datang, pasti camilan merupakan makanan yang di buat untuk mengisi waktu luang tersebut.
Bisnis camilan juga bisa di jual dengan berbagai paket yang cukup hemat. Biasanya paket tersebut dipakai untuk hajatan, pesta, maupun lebaran. Itu semua bisa di kemas dengan se-minimalis mungkin untuk para pelanggan yang membeli makanan ringan dengan berbagai paket.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar